Penandatanganan Maklumat Pelayanan, Komitmen Bersama Dan Perjanjian Kinerja Pengadilan Negeri Idi Tahun 2024

Kegiatan

Pada hari ini, Keluarga Besar Pengadilan Negeri Idi melaksanakan Penandatanganan Maklumat Pelayanan, Komitmen Bersama Dan Perjanjian Kinerja Pengadilan Negeri Idi Tahun 2024 yang dipimpin langsung oleh Ketua Pengadilan Negeri Idi Bapak Dikdik Haryadi, S.H., M.H. bertempat di Ruang Sidang Pengadilan Negeri Idi.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *